Dalam sebuah mobil, lampu memegang peranan yang cukup penting. Meskipun ukurannya tidak seberapa, tapi tanpa adanya lampu juga akan susah untuk mengoperasikan mobil dengan baik. Ada banyak jenis lampu yang digunakan dalam sebuah mobil. Masing-masing memiliki fungsi yang berbeda-beda, begitu juga untuk penempatannya. Namun yang pasti adanya lampu pada mobil memiliki fungsi sebagai keamanan dalam berkendara, meningkatkan kenyamanan, serta sebagai penunjang agar mobil terlihat lebih menarik.
Salah satu jenis lampu yang ada pada sebuah mobil adalah lampu tail atau yang biasa disebut juga dengan stop lamp. Stop lamp berguna untuk memberi isyarat pada kendaraan yang ada di belakangnya bahwa mobil akan berhenti. Warna dari stop lamp adalah merah dengan sedikit agak redup, namun lebih redup dibandingkan lampu rem.
Stop lamp dipasang di bagian belakang mobil dan berada satu saklar dengan lampu senja. Sehingga stop lamp akan menyala ketika lampu senja dinyalakan. Fungsi lampu senja juga hampir sama dengan stop lamp, yaitu membantu pengemudi di belakangnya untuk menyadari keberadaan mobil. Stop lamp umumnya menggunakan bohlam lampu dual filamen. Yang mana untuk satu filamen digunakan untuk stop lamp, sedangkan untuk filamen satunya lagi untuk lampu rem.
Namun untuk mobil keluaran terbaru, umumnya sudah menggunakan stop lamp dari rangkaian LED yang disusun menjadi garis lampu tertentu. Sehingga lebih terlihat mewah dan artistik. Untuk mendapatkan kebutuhan lampu tail atau stop lamp, kini ada banyak tempat yang menjualnya. Sehingga untuk keperluan mengganti stop lamp yang sudah rusak atau untuk keperluan modifikasi bisa mendapatkannya dengan mudah.
Untuk Anda yang sedang mencari kebutuhan stop lamp, toko online Rumah Modifikasi menyediakan kebutuhan yang satu ini. Rumah Modifikasi jual stop lamp Fortuner maupun untuk kebutuhan mobil lain. Tak hanya itu saja, untuk jenis lampu mobil lainnya juga tersedia di toko ini. Bahkan kebutuhan part-part mobil lainnya juga tersedia lengkap di Rumah Modifikasi.
Dalam membeli stop lamp untuk kebutuhan mobil, sebaiknya lakukan beberapa tips ini dalam pemilihannya.
- Pilih stop lamp yang berkualitas.
Stop lamp yang berkualitas bisa dilihat dari merk dan juga harga jualnya. Umumnya lampu yang berkualitas dari merk yang sudah ternama atau terpercaya. Untuk harganya biasanya memiliki kisaran yang tidak jauh berbeda dengan lampu standar.
- Pilih lampu sesuai dengan merk kendaraan yang Anda miliki.
Hal ini penting sekali untuk diperhatikan. Karena dengan membeli stop lamp yang sesuai dengan merk kendaraan yang dimiliki tidak akan menyulitkan untuk cara pemasangannya. Anda tidak perlu lagi harus melakukan perubahan atau upaya lebih agar lampu tersebut bisa terpasang. Resiko terjadinya konsleting akibat lampu yang tidak sesuai pun juga bisa dihindari.
- Membeli di toko yang sudah terpercaya.
Toko yang sudah terpercaya akan menjual produk-produk yang berkualitas. Sehingga ini bisa membuat Anda untuk menghemat waktu dan tenaga saat membutuhkan stop lamp maupun part mobil lainnya yang berkualitas bagus.
Untuk tips yang terakhir, Anda bisa mempercayakan kebutuhan stop lamp maupun spare part mobil lainnya yang dibutuhkan lewat toko online Rumah Modifikasi. Rumah Modifikasi jual stop lamp Fortuner maupun untuk merk mobil lainnya. Selain itu, kebutuhan lainnya untuk mobil juga tersedia dengan lengkap. Sebut saja seperti lampu mobil, body kit, audio, aksesoris, cover eksterior, cover interior, bohlam, suspensi-per mobil, dan throttle control. Berbelanja di Rumah Modifikasi sangat mudah, banyak penawaran menarik, serta terjamin keamanan data dan proses transaksi pelanggannya.
Nah, untuk itu Anda bisa langsung mengunduh aplikasi di google play store yang di smartphone Anda guna mengetahui lebih detail onderdil apa saja yang ada didalamnya. Serta nikmati kemudahan saat berbelanja sparepart mobil kesayangan Anda.